"Informasi Sumber Inspirasi"

Referral Banners

Pasang Iklan Anda Disini Dengan Ukuran 468 X 60

SELAMAT DATANG DI HALAMAN SUBIANTO Blog, SEMOGA MERASA NYAMAN DAN JANGAN LUPA TINGGALKAN KOMENTAR YANG MEMBANGUN & JADILAH SAHABAT SUBIANTO Blog & TERIMA KASIH

Cara Membuat Menu Contact Pada Blog atau Website


CARA MEMBUAT MENU ATAU HALAMAN CONTACT US / ME

Membuat Menu Contact Me atau Contact Us adalah salah satu hal yang amat penting bagi anda yang ingin terjun kedunia blogging, karena dengan membuat Contact Me atau Contact Us pengunjung akan lebih dekat dengan anda. Dengan membuat Menu Contact Me atau Contact Us ini juga pihak ketiga akan dapat menghubungi anda apabila mereka ingin memasang iklan di halaman website atau blog anda.

Berikut ini cara membuat halaman Contact Me atau Contact Us :
1. Pertama anda masuk dulu ke akun blogger anda melalui www.blogger.com
2. Kemudian masuk Dasboard Blogger
3. Pilih Menu laman
4. Kemudian buat laman baru
5. Buat judul laman tersebut Contact Me atau Contact Us
6. Buat isi dari laman yang kita buat tadi
7. Kemudian publikasikan. Setelah anda publikasikan halaman Contact Me atau Contact Us anda
    telah ada.

Jika sahabat blogger mempunyai menu tapi belum terisi silakan ikuti langkah berikut ini :
1. Pertama anda masuk terlebih dahulu akun blogger anda melalui www.blogger.com 
2. Kemudian akan masuk ke Dasboard Blogger
3. Pilih menu Template
4. Pilih edit HTML
5. Kemudian klik lompat ke widget. Disini anda akan dihadapkan pada banyak pilihan, ada HTML1, 
    HTML2, Navbar, dan lain sebagainaya.
6. Kita pilih yang Header1
7. Copy lalu paste kan link dari laman Contact Me atau Contact Us yang telah anda publikasikan
    tadi Ketulihan yang dikurung dengan warna biru ini.
8. Kemudian pilih pratinjau dulu sebelum menyimpan tempalate agar ketika terjadi kesalahan tidak 
    simpan. Apalagi kalau script yang anda ganti banyak bisa - bisa blognya agan agan rusak.
9. Kalau sudah bagus pilih save template. Lalu lihat hasil nya

Itulah tentang cara membuat Menu atau halaman Contact Me / Contact Us  pada blog atau pun website. Semoga tutorial blogger ini bermanfaat bagi para sahabat blogger yang sedang ingin membuat menu atau halaman Contact Me atau Contact Us pada website atau bloggernya masing - masing.
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Tutorial Blogger dengan judul Cara Membuat Menu Contact Pada Blog atau Website. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL https://subiantoblog.blogspot.com/2014/12/cara-membuat-menu-contact.html. Terima kasih!
Ditulis oleh: Bang Hotang - Sabtu, 20 Desember 2014

Belum ada komentar untuk "Cara Membuat Menu Contact Pada Blog atau Website"

Posting Komentar